Lionel Messi Cristiano Ronaldo Karim Benzema Paris Saint-Germain Turki Al-Faisal Santiago Bernabéu Saudi Arabia Santiago Lionel Messi Cristiano Ronaldo Karim Benzema Paris Saint-Germain Turki Al-Faisal Santiago Bernabéu Saudi Arabia Santiago

Arab Saudi Kasih Kode Transfer Benzema dan Messi?

sport.detik.com

Karim Benzema dan Lionel Messi kabarnya tertarik berkarier di Arab Saudi. Menteri Olahraga Arab Saudi, Abdul Aziz bin Turki Al-Faisal, berbicara soal itu.

Benzema dan Messi menjadi bahan pembicaraan insan sepakbola dunia dalam beberapa hari terakhir. Hal ini berkaitan dengan masa depan dua pemain bintang tersebut.

Kontrak Benzema di Real Madrid berakhir akhir musim ini. Bomber Prancis itu kabarnya tidak mau menambah durasi kerja sama di Santiago Bernabeu, serta dikaitkan dengan transfer ke Al Ittihad.

ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT Situasi serupa juga dialami Lionel Messi di Paris Saint-Germain. La Pulga habis kontrak di PSG musim panas ini, dan sekarang dihubung-hubungkan dengan Al Hilal.

Related News
Robert Lewandowski sudah mulai memikirkan rencana untuk pensiun. Ia ingin pensiun di Barcelona dan tertarik pindah ke Arab Saudi.
Eden Hazard belum mempunyai klub setelah meninggalkan Real Madrid. Pemain Belgia itu mau pindah ke Liga Arab Saudi?
Presiden UEFA Aleksander Ceferin menyindir klub Arab Saudi yang kini mendatangkan para pemain top Eropa. Ia menilai Liga Arab Saudi bisa seperti Liga China.
Para pemain Chelsea lagi ramai-ramai pindah ke Arab Saudi. Diawali N'Golo Kante, kini Hakim Ziyech, Kalidou Koulibaly, dan Edouard Mendy dikabarkan siap menyusul!
Musim pertama Cristiano Ronaldo bersama Al Nassr di Arab Saudi berjalan kurang mulus. Ronaldo gagal menangkan trofi, butuh kesabaran untuk berjuang lagi di musim depan!
Arab Saudi diklaim sebagai tujuan paling realistis buat Neymar. Megabintang asal Brasil itu kabarnya tidak memiliki banyak opsi.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.