Semifinal Euro 2024: Tim Matador Siapkan Cara Jinakkan Mbappe
Timnas Spanyol bentrok dengan Timnas Prancis di semifinal Euro 2024. La Furia Roja menyiapkan cara untuk menghentikan Kylian Mbappe.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Timnas Spanyol bentrok dengan Timnas Prancis di semifinal Euro 2024. La Furia Roja menyiapkan cara untuk menghentikan Kylian Mbappe.
Spanyol tampil paling memukau di antara tim yang melaju ke semifinal Euro 2024. Sedangkan Prancis menjadi yang paling tak meyakinkan karena belum pernah mencetak gol murni dari situasi open play.
Kylian Mbappe dan Antoine Griezmann memble di Prancis sepanjang Euro 2024. Apa penyebabnya?
Pertandingan spesial antara Prancis dan Portugal di delapan besar Euro 2024 akan mempertemukan Kylian Mbappe dengan pemain idolanya, Cristiano Ronaldo, pada Sabtu (6/7) besok. Menurut Mbappe, duel tersebut menjadi suatu kehormatan baginya.
Spanyol akan berebut tiket final Euro 2024 melawan Prancis. Bek kiri Spanyol Marc Cucurella mewanti-wanti timnya saat kehilangan bola.
Kylian Mbappe masih merasa tak nyaman bermain dengan mengenakkan topeng. Topeng tersebut mengganggu penglihatannya hingga berpengaruh ke performa Mbappe.
Kylian Mbappe cuma bisa mencetak satu gol dalam dua edisi Piala Eropa. Striker berusia 25 tahun itu malah lebih menggila di Piala Dunia.
Timnas Spanyol mempunyai kesempatan besar untuk menjuarai Euro 2024. Pemain La Furia Roja, Rodri, ingin menyamai pencapaian 2008.