Shin Tae-Yong Uzbekistan Indonesia Tashkent timnas indonesia u-20 piala asia u-20 timnas indonesia u-20 U-20 Shin Tae-Yong Uzbekistan Indonesia Tashkent

Timnas Indonesia U-20 Kalahkan Suriah, Shin Tae-yong Sanjung Para Pemain

sport.detik.com

Timnas Indonesia U-20 berhasil mengalahkan Suriah di matchday kedua Piala Asia U-20. Pelatih Shin Tae-yong senang dengan perjuangan keras para pemainnya.

Timnas Indonesia melawan Suriah di Lokomotiv Stadium, Tashkent, Sabtu (4/3/2023). Gol tunggal Garuda Muda dicetak Hokky Caraka pada menit ke-34.

Hasil ini menjaga asa Indonesia untuk melaju ke perempatfinal usai pada laga sebelumnya ditumbangkan Irak 0-2. Indonesia saat ini mengoleksi tiga poin dan duduk di posisi ketiga dengan mencetak satu gol dan kebobolan dua kali.

ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT Shin Tae-yong kali ini senang dengan performa para pemainnya. Garuda Nusantara dianggap sudah berjuang sampai laga tuntas. "Saya berterima kepada para pemain Indonesia yang sudah berjuang keras hingga menit akhir pertandingan, mereka menunjukkan sikap yang luar biasa," kata Shin dalam konferensi pers usai pertandingan. "Dalam beberapa hari belakangan, berusaha untuk meningkatkan kepercayaan diri kepada pemain kami.

Related News
Elkan Baggott dan Jordi Amat berpeluang tampil bersama dalam laga Timnas Indonesia vs Burundi. Pelatih Shin Tae-yong penasaran melihat duet keduanya.
Shayne Pattynama batal debut bersama Timnas Indonesia saat melawan Burundi. Hal itu disesalkan pelatih Shin Tae-yong.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong menyebut tim Burundi memiliki keunikan tersendiri, meskipun ia baru mengetahui ada tim tersebut. Ia juga janjikan laga yang menarik.
Marselino Ferdinan tak dipanggil Timnas Indonesia untuk agenda FIFA Matchday Vs Burundi. Pelatih Shin Tae-yong berharap sang pemain muda fokus di Belgia.
Pelatih Timnas Indonesia Shin Tae-yong bingung melihat si kembar Yakob dan Yance Sayuri dalam pemusatan latihan. Shin Tae Yong pun mencoba melihat secara seksama wajah keduanya.
Timnas Indonesia U-20 tersingkir di fase grup Piala Asia U-20 2023 setelah imbang melawan Uzbekistan. Pelatih Shin Tae-yong menyoroti soal postur terkait laga itu.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.