Jose Mourinho As Roma Europa Di-Liga 1 Jose Mourinho As Roma Europa Di-Liga

Sering Dipecat, Mourinho Raup Rp 1,5 T

sport.detik.com

Jose Mourinho memang sering kehilangan pekerjaannya karena dipecat. Tapi, di balik pemecatan itu, Mourinho meraup pesangon besar!

Mourinho baru saja dipecat AS Roma setelah hasil buruk tim ibukota itu musim ini. Roma tak cuma terpuruk di papan tengah klasemen Serie A, tapi juga tersingkir dari Coppa Italia.

Sudah begitu penampilan di Liga Europa juga tidak memuaskan. Mourinho kabarnya juga tidak akur dengan beberapa pemain dan berseberangan dengan manajemen.

Pemecatan ini menambah panjang deret klub yang memecat Mourinho sepanjang kariernya. Sindrom musim ketiga sepertinya belum bisa diakhiri Mourinho.

Related News
Klub Arab Saudi Al Shabab harus gigit jari. Sebab Jose Mourinho baru saja menolak tawaran melatih di sana.
Keputusan AS Roma memecat Jose Mourinho tak diterima dengan baik oleh para suporter. Tapi I Lupi dibela legendanya, Aldair.
Jose Mourinho menganggur usai dipecat AS Roma. Pelatih asal Portugal itu diprediksi akan bersantai dan menunggu kesempatan melatih sebuah tim.
Sosok Jose Mourinho disebut sebagai solusi instan, bukan berkelanjutan, yang bakal sempurna sekali untuk timnas Inggris dalam rangka meraih trofi.
Setelah dipecat AS Roma, Jose Mourinho disebut sudah "habis" karena zaman kini sudah berbeda ketimbang semasa the Special One masih berjaya.
Jakarta - Nama besar, atau bahkan trofi, tidak jadi jaminan pelatih aman dari ancaman pemecatan. Berikut para pelatih paling sering kena pecat di lima liga top Eropa.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.