Chelsea yang porak-poranda musim lalu tak mencerminkan mereka sebagai tim besar. Oleh karenanya, Mauricio Pochettino ingin mengembalikan mental juara para pemain.
Chelsea baru saja melewati musim 2022/2023 yang begitu buruk. Tak cuma gagal meraih trofi, Chelsea juga finis posisi ke-12 dan menjalani tiga kali pergantian manajer.
Ini tentu bukan pencapaian yang diinginkan mengingat Chelsea sudah menginvestasikan dana lebih dari 500 juta paun untuk belanja pemain di dua bursa transfer.
Oleh karenanya Todd Boehly selaku pemilik klub sangat berhati-hati menatap musim depan. ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT Sebagai awalan, Pochettino pun ditunjuk sebagai manajer baru pengganti Graham Potter.
Related News