Xavi Hernandez Liga Spanyol Barcelona LaLiga Xavi Hernandez Liga Spanyol

Rayo Vallecano Vs Barcelona: Kesempatan Blaugrana Unggul 14 Poin

sport.detik.com

Barcelona akan menghadapi Rayo Vallecano di LaLiga nanti malam. Menyusul kekalahan Real Madrid, Barcelona berpeluang melebarkan jarak di klasemen Liga Spanyol.

Barcelona akan tandang ke markas Rayo Vallecano di Estadio de Vallecas, Kamis (27/4/2023) dini hari WIB. Pada pertemuan pertama di Camp Nou bulan Agustus lalu, Rayo menahan imbang Barcelona 0-0.

Pelatih Barcelona Xavi Hernandez memprediksi laga akan berjalan sulit untuk timnya. ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT "Ini pertandingan yang paling rumit, bermain di lapangan yang lebih kecil daripada biasanya melawan tim yang paling intens, dalam artian positif," ujar Xavi seperti dilansir Sport. "Mereka tim yang sangat solid yang tidak membuang-buang bola, mereka lawan yang bikin tidak nyaman." Barcelona berpeluang menjauh dari Real Madrid di klasemen Liga Spanyol.

Itu tak lepas dari kekalahan Madrid dari Girona Rabu (26/4) dini hari WIB tadi. Los Blancos secara mengejutkan kalah 2-4 dari Girona.

Related News
Barcelona juara Liga Spanyol musim ini. Robert Lewandowski turut samai catatan Ronaldo Luis Nazario soal koleksi 30 gol lebih di musim debut bersama Barca.
Barcelona berhasil menyegel titel juara Liga Spanyol 2022/2023. Xavi Hernandez dinilai sebagai sosok penting kesuksesan Blaugrana merajai LaLiga.
Barcelona sukses mengunci gelar LaLiga musim ini lewat kemenangan atas Espanyol. Titel ini disebut Xavi Hernandez pijakan penting untuk langkah ke depan.
Barcelona mengakhiri puasa gelar Liga Spanyol. Presiden Barca Joan Laporta langsung menjanjikan penguatan skuad demi menjaga momentum ini.
Barcelona won La Liga for the first time since 2019 by thrashing Espanyol 4-2 on Sunday, wrestling the title back from rivals Real Madrid. The Catalan giants clinched their 27th Spanish championship at the home of their neighbours, with scenes turning ugly at full time as celebrating Barcelona players were chased from the field by pitch invaders. Robert Lewandowski struck twice for Barcelona, along with goals for Alejandro Balde and Jules Kounde, while Javi Puado and Joselu pulled two back late on for the hosts.
Barcelona’s players celebrate winning their 27th Spanish league championship after the Spanish league football match between RCD Espanyol and FC Barcelona at†the RCDE Stadium in Cornella de Llobregat on May 14, 2023. – Barcelona won Spain’s La Liga for the first time since 2019 by thrashing Espanyol 4-2 today, wrestling the title from rivals Real Madrid. The Catalan giants clinched their 27th Spanish championship with an emphatic derby victory, with Robert Lewandowski scoring twice, alongside Alejandro Balde and Jules Kounde’s goals. (Photo by Lluis GENE / AFP)

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.