Indra Sjafri Joko Widodo Indonesia Jakarta ITU sea games 2023 Bonus Indra Sjafri Joko Widodo Indonesia Jakarta

Presiden Jokowi Bagikan Bonus Atlet SEA Games, Minta Jangan Dihamburkan

sport.detik.com

Presiden RI Joko Widodo membagikan bonus uang kepada atlet berprestasi di SEA Games 2023. Orang nomor 1 Indonesia itu berharap tidak dihambur-hamburkan.

Timnas Indonesia U-22 termasuk yang diundang Jokowi ke Istana Negara, Jakarta, Senin (5/6/2023). Tim asuhan Indra Sjafri nyaris komplet, hanya Pratama Arhan yang tidak bisa hadir.

Dalam kesempatan ini, Jokowi mengapresiasi prestasi-prestasi langka yang diraih basket putri atau tim sepakbola putra. Kedua cabang itu sama-sama menyumbang medali emas buat Indonesia.

ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT Dana apresiasi bonus dengan jumlah total sebesar Rp 289 miliar dibagikan kepada seluruh atlet, pelatih dan asisten pelatih yang telah meraih medali emas, perak, dan perunggu. "Saya pesan, saya titip bonus ini dimanfaaatkan sebaik-baiknya utamanya untuk investasi jangka panjang, jangan dibelikan barang mewah yang tidak bermanfaat," kata Jokowi. "Kalau beli mobil sekarang, tahun depan dijual sudah jadi separuh (nilainya).

Related News
Piala Dunia U-17 di Indonesia pada November mendatang akan bentrok dengan konser Coldplay. Presiden Jokowi menegaskan, Indonesia punya banyak stadion.
Chico Aura Dwi Wardoyo jadi juara Taipei Open 2023. Presiden Joko Widodo memberikan selamat untuk tunggal putra Indonesia itu!
Presiden RI Joko Widodo senang dengan laga uji coba Indonesia vs Argentina. Orang nomor satu di Indonesia itu pun punya permintaan khusus kepada PSSI.
Presiden Jokowi didampingi Menpora Dito dan Ketum PSSI Erick Thohir turun ke lapangan setelah laga Indonesia vs Argentina. Jokowi menyalami para skuad Garuda.
Anthony Sinisuka Ginting akhirnya berhasil pijak final Indonesia Open 2023. Kemenangan ini tak lepas dari dukungan penonton yang hadir langsung di Istora, termasuk Presiden RI Joko Widodo.
Anthony Sinisuka Ginting menjuarai Singapore Open 2023. Ucapan selamat dari Presiden Republik Indonesia, Joko Widodo, hadir untuknya.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.