Sea Games Indonesia Jakarta menpora timnas indonesia u-22 menpora dito Sea Games Indonesia Jakarta

Menpora Dito Resmi Lepas Kontingen SEA Games 2023 Ikuti Kirab Juara

sport.detik.com

Menpora Dito Ariotedjo secara resmi membuka Kirab Juara SEA Games 2023 di Halaman Kemenpora, Jakarta, pada Jumat (19/5/2023), pukul 08.30 WIB.

Kegiatan ini dihadiri sekitar 14 cabang olahraga, tidak termasuk sepakbola yang sudah menunggu di bus. Dalam penuturan Dito, kegiatan kirab juara ini sebagai bentuk penghormatan bagi para pahlawan Indonesia yang sukses mengharumkan bangsa Indonesia di SEA Games 2023.

Seperti diketahui, Indonesia sukses merebut 87 emas, 80 medali perak, dan 109 medali perunggu. ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT "Saya lihat di sini sudah hadir 14 cabang olahraga.

Di depan sudah ramai rakyat untuk mengikuti arak-arak bersama kita. Dan hari ini adalah hari yang sangat spesial buat kita semua.

Related News
Pemerintah menyalurkan bonus bagi atlet dan pelatih kontingen Indonesia yang berjuang dalam ajang SEA Games 2023 di Kamboja. Penyaluran bonus tersebut dilakukan melalui PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk
Pesta arak-arak kontingen Indonesia yang berprestasi di SEA Games 2023 digelar di Jakarta. Berikut ini rute dan jadwal selengkapnya!
Timnas Indonesia U-22 meraih medali emas SEA Games 2023. Eks Menpora Zainudin Amali yang kini menjabat Wakil Ketua Umum PSSI disebut berandil dalam sukses itu.
Timnas balap sepeda Indonesia menjadi juara umum SEA Games 2023. Pencapaian ini bikin salah satu atlet andalannya Aiman Cahyadi senang bukan main.
Kontingen Indonesia tampil apik di SEA Games 2023 Kamboja. Torehan medali emasnya bahkan menjadi yang terbaik sejak 2011.
Kontingen Indonesia belum beranjak dari posisi ketiga klasemen medali SEA Games 2023. Vietnam masih di puncak dan sudah menyabet lebih dari seratus medali emas.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.