Liverpool menjamu Manchester City dalam lanjutan Liga Inggris malam ini. Berikut jadwal duel Si Merah dengan tim Manchester biru.
Di Anfield, Minggu (16/10/2022), Liverpool vs Man City berlangsung. Laga itu akan digelar pada pukul 22.30 WIB.
Man City ada di posisi lebih baik dari Liverpool menatap duel dalam lanjutan Liga Inggris kali ini. The Citizens ada di posisi kedua klasemen Liga Inggris dengan raihan 23 poin, Liverpool mengumpulkan 10 angka hasil dari delapan kali bertanding.
ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT Man City menyandang status sebagai satu-satunya tim yang belum terkalahkan di Liga Inggris musim ini.
Related News