Austin Reaves Tyrese Haliburton Bogdan Bogdanovic Serbia Latvia state Utah fiba world cup 2023 cup as Semifinal Austin Reaves Tyrese Haliburton Bogdan Bogdanovic Serbia Latvia state Utah

FIBA World Cup 2023: AS dan Serbia ke Semifinal

sport.detik.com

Amerika Serikat melaju ke semifinal FIBA World Cup 2023 usai menggasak Italia 100-63 di perempat final. Mereka menyusul Serbia yang sebelumnya menumbangkan Lituania 87-68.

Bertanding di Mall of Asia Arena, Pasay, Selasa (5/9), Italia yang diperkuat bintang Utah Jazz, Simone Fontecchio gagal mengulang performa gemilang seperti saat membungkam Serbia di putaran kedua.

Akurasi tembakan mereka begitu amburadul. Hal itu terlihat dari tembakan tiga angka. Hanya tujuh dari 38 percobaan yang masuk, padahal itulah senjata andalan Italia.

Akibatnya, mereka langsung babak belur sejak awal. Italia tertinggal 14-24 di kuarter pertama lalu 24-46 di kuarter kedua. ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT AS semakin menggila kuarter ketiga, dengan mencetak 37 poin berbanding 20.

Related News
Jerman menang dramatis 81-79 atas Latvia untuk melaju ke semifinal FIBA World Cup 2023. Kedua tim bertarung sengit dari awal hingga detik terakhir.
FIBA World Cup 2023 kembali menggelar dua laga perempat final hari ini. Dua 'wakil Jakarta', Latvia dan Kanada akan berjuang memburu tiket ke semifinal.
The United States is headed to the medal round of the basketball World Cup, bouncing back from its first loss of the tournament in emphatic fashion.
FIBA World Cup 2023 sukses digelar di Indonesia dan catat rekor penonton terbanyak. Walaupun baru pertama kali menjadi tuan rumah FIBA World Cup 2023 bersama Filipina dan Jepang, Indonesia mendapatkan banyak pujian dari FIBA, pemain, fans, maupun peliput dari luar negeri.
Delapan negara telah memastikan diri melaju ke perempat final FIBA World Cup 2023. Berikut bagan lengkapnya hingga laga puncak yang seluruhnya digelar di Manila.
Latvia akan menghadapi Brasil di laga penentuan putaran kedua Grup L FIBA World Cup 2023. Pelatih Luca Banchi optimis timnya bisa mengukir sejarah baru dengan melaju ke perempat final untuk pertama kalinya.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.