Raheem Sterling bukan pemain yang asing bagi Mikel Arteta. Manajer Arsenal itu sudah sangat mengenal striker berusia 29 tahun tersebut.
Arsenal resmi meminjam Sterling dari Chelsea jelang penutupan bursa musim panas 2024. Pemain 29 tahun itu dipinjamkan selama semusim.
Raheem Sterling pun bertemu kembali dengan Mikel Arteta, sosok yang pernah bekerja bareng dengannya di Manchester City. Dia saat itu bermain buat The Citizens ketika Arteta menjadi asisten pelatih Pep Guardiola.
Arteta juga pernah melawan Sterling saat masih menjadi pemain. Sterling tentu dalam usia yang masih sangat muda. "Sangat senang dengan semua perekrutan yang telah kami lakukan.
Related News