Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Contacts

  • Owner: SNOWLAND s.r.o.
  • Registration certificate 06691200
  • 16200, Na okraji 381/41, Veleslavín, 162 00 Praha 6
  • Czech Republic

WEC 2024: WRT 31 Start Keenam di Sao Paulo

Peluang Sean Gelael dkk. naik podium di 6 Hours of Sao Paulo terbuka lebar. Ini setelah Team WRT 31 start dari posisi keenam.

Pada sesi kualifikasi yang dilakukan di sirkuit Interlagos, Sabtu (13/7/2024), Darren Leung sejatinya diragukan bisa membawa WRT 31 tampil oke karena hanya jadi pebalap tercepat ke-14 di sesi FP3.

Tapi, dia berhasil meloloskan WRT 31 ke sesi Hyperpole yang berisikan 10 pebalap tercepat, dengan waktu 1 menit 36,026 detik. Ketika babak Hyperpole dimulai, pebalap Vista AF Corse Ferrari 54 Thomas Flohr melintir di trek dan menyebabkan red flag.

Sesuai regulasi, Flohr tak boleh melanjutkan sesi sehingga minimal Leung start dari P9. Leung tak puas dan berupaya memperbaiki catatan waktunya menjadi 1 menit 35,562 detik untuk menempatkan WRT 31 di posisi keenam pada akhir kualifikasi.

"Saya sangat senang bisa melakukan semua ini. Tim memberikan mobil yang luar biasa. Besok lomba panjang, tapi kami punya fondasi yang bagus. Semoga hasilnya bisa seperti di Imola," kata Leung yang menggeber BMW M4 GT3 itu.

Ini mengulangi pencapaian Leung saat membawa WRT 31 start keempat di 6 Hours of Imola dan berujung kemenangan. Ini tentunya memudahkan Sean Gelael dan Augusto Farfus untuk bersaing di barisan terdepan.

"Kerja bagus, hebat Darren. Kami semua senang dengannya. P6 adalah posisi start bagus," ujar Sean dalam rilis kepada detikSport.

Pole position kelas LMGT3 diraih oleh tim yang diperkua dua pebalap wanita, Iron Dames 85. Sarah Bovy menjadi yang tercepat dengan catatan 1 menit 34,413 di atas mobil Lamborghini. Sementara itu Team WRT 46 yang diperkuat Valentino Rossi akan start dari posisi ke-12.

Dua rival utama WRT 31 dalam perburuan gelar juara LMGT3, Manthey EMA 91 dan Manthey PureRxcing 92, start dari posisi

Read more on sport.detik.com