Video: Gairah Sepak Bola Indonesia Ingatkan John Herdman pada Newcastle
Pelatih Timnas Indonesia, John Herdman mengatakan ia berasal dari kota Newcastle, Inggris. Ia bilang, pecinta sepak bola di Newcastle punya semangat yang membara.
Ketika tahu akan melatih Timnas Indonesia, Herdman pun teringat dengan kampung halamannya.


