Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Contacts

  • Owner: SNOWLAND s.r.o.
  • Registration certificate 06691200
  • 16200, Na okraji 381/41, Veleslavín, 162 00 Praha 6
  • Czech Republic

Tuchel: Anthony Taylor Sebaiknya Jangan Wasiti Pertandingan Chelsea Lagi

Thomas Tuchel komentari wasit usai Chelsea diimbangi Tottenham Hotspur. Tuchel menyebut Anthony Taylor sebaiknya tidak lagi memimpin pertandingan Chelsea.

Laga Chelsea vs Tottenham di Stamford Brigde dalam lanjutan Premier League, Minggu (14/8/2022) malam WIB, dibumbui drama. Chelsea yang unggul dua kali akhirnya harus puas dengan hasil seri 2-2.

Dalam pertandingan tersebut, Tuchel marah ketika Kai Havertz tidak mendapat tendangan bebas dalam proses terciptanya gol pertama Tottenham. Di injury time, wasit juga tidak mengambil tindakan ketika Cristian Romero menarik rambut Marc Cucurella dalam situasi sepak pojok yang berujung gol Harry Kane.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Fans Chelsea sudah lama mengklaim bahwa Anthony Taylor kerap merugikan Chelsea. Tuchel pun merasa Taylor sebaiknya tidak lagi memimpin pertandingan Chelsea.

"Mungkin itu akan lebih baik," ujar Tuchel saat ditanya apakah Taylor sebaiknya tidak memimpin pertandingan Chelsea lagi, seperti dilansir Sky Sports.

"Tapi sejujurnya, kita juga punya VAR untuk membantu mengambil keputusan yang tepat. Sejak kapan pemain bisa ditarik rambutnya? Sejak kapan itu? Dan kalau dia tidak lihat, saya tidak menyalahkannya."

"Saya juga tidak lihat, tapi kita punya orang-orang di VAR yang mengecek ini dan kemudian Anda melihatnya dan bagaimana bisa ini bukan tendangan bebas dan bagaimana bisa bukan kartu merah? Bagaimana?."

"Dalam hal ini tidak ada hubungannya dengan wasit. Kalau dia tidak melihat sesuatu, itulah kenapa kita punya orang-orang yang mengecek apakah ada kesalahan."

Tuchel menyebut bukan hanya fans yang merasa Anthony Taylor kerap merugikan Chelsea. Tuchel mengungkap para pemain Chelsea juga waswas kalau Taylor yang memimpin pertandingan.

"Saya kira

Read more on sport.detik.com