Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Contacts

  • Owner: SNOWLAND s.r.o.
  • Registration certificate 06691200
  • 16200, Na okraji 381/41, Veleslavín, 162 00 Praha 6
  • Czech Republic

MotoGP 2024: Sebelum ke Mandalika, Nakagami Sapa Fans di Jakarta

Para pebalap sudah berdatangan di Tanah Air jelang MotoGP Mandalika 2024. Salah satunya Takaaki Nakagami yang menyapa fans di Jakarta dulu.

MotoGP 2024 sudah memasuki seri ke-15 atau enam balapan lagi sebelum musim berakhir. Persaingan makin ketat setelah MotoGP Emilia Romagna pekan lalu yang dimenangi Enea Bastianini secara dramatis.

Saat ini, Jorge Martin memuncaki klasemen MotoGP dengan 341 poin, unggul 24 poin dari Francesco Bagnaia di posisi kedua. Bastianini dan Marc Marquez yang berada di posisi ketiga dan keempat juga masih berpeluang jadi juara.

Sebelum rivalitas dimulai lagi di atas lintasan, seperti biasa para pebalap melakukan aktivitas non-balapan bersama tim dan pihak sponsor. Salah satunya yang dilakukan pebalap LCR Honda asal Jepang Takaaki Nakagami.

Nakagami diundang sponsor utama timnya, PT Idemitsu Lube Indonesia (Idemitsu Lubricants), untuk menghadiri malam malam bersama dengan sejumlah fans di Idemitus Moto Lounge, Selasa (24/9) kemarin.

Fans yang beruntung itu adalah sejumlah pemilik bengkel rekanan terpilih di Indonesia. Acara ini bertujuan untuk memperkuat hubungan antara Idemitsu dengan para pelanggan dan pemilik bengkel rekanan di seluruh Indonesia.

Selain Nakagami, ada pebalap Indonesia yang tanpil di kelas Moto2 Mario Suryo Aji beserta rekan setimnya Somkiat Chantra. Lalu dari Moto3 ada Taiyo Furusato dan Tatchakorn Buasri.

Nakagami mengaku senang bisa berjumpa dengan fans di Indonesia. Ini bisa jadi penyemangat untuknya tampil prima di Mandalika akhir pekan ini. Sebab Nakagami butuh performa terbaik agar bisa mendapatkan finis 10 besar pertamanya musim ini.

Pebalap 32 tahun itu masih tertahan di posisi ke-18 dengan 21 poin dengan finis ke-11 di Aragon sebagai pencapaian terbaik.

"Terima kasih

Read more on sport.detik.com