Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Contacts

  • Owner: SNOWLAND s.r.o.
  • Registration certificate 06691200
  • 16200, Na okraji 381/41, Veleslavín, 162 00 Praha 6
  • Czech Republic

Klasemen Akhir Premier League 2022/2023

Selesai sudah Premier League 2022/2023. Dua tim pada akhirnya tidak selamat di klasemen Liga Inggris dan terdegradasi di pekan terakhir.

Empat tim penghuni zona Liga Champions sudah dipastikan sejak sebelum pekan terakhir. Mereka adalah Manchester City, Arsenal, Manchester United, dan Newcastle United.

Pada pekan terakhir, MU dan Newcastle sebenarnya masih memperebutkan posisi ketiga. Pada akhirnya, MU yang finis ketiga usai menang 2-1 atas Fulham di Old Trafford, Minggu (28/5), sementara Newcastle imbang di kandang Chelsea.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Liverpool dan Brighton & Hove Albion berturut-turut mengisi posisi kelima dan keenam. Kedua tim itu akan tampil di Liga Europa musim depan.

Aston Villa finis di peringkat ketujuh klasemen Liga Inggris dan akan masuk ke play-off UEFA Conference League. Sementara itu, Tottenham Hotspur tidak akan tampil di kompetisi Eropa musim depan setelah hanya finis di posisi kedelapan.

Chelsea yang terseok-seok pada akhirnya finis di posisi ke-12 klasemen Liga Inggris. The Blues hanya mengumpulkan 44 poin dari 38 pertandingan.

Di papan bawah, Everton selamat dari jerat degradasi usai menang 1-0 atas Bournemouth. Leicester City dan Leeds United pada akhirnya menyusul Southampton turun level ke Divisi Championship.

[Gambas:Opta]

Read more on sport.detik.com