Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Contacts

  • Owner: SNOWLAND s.r.o.
  • Registration certificate 06691200
  • 16200, Na okraji 381/41, Veleslavín, 162 00 Praha 6
  • Czech Republic

Hasil Kualifikasi Euro 2024 Dini Hari Tadi: 3 Tim Lolos ke Putaran Final

Sejumlah partai Kualifikasi Euro 2024 dituntaskan Minggu (19/11/2023) dini hari WIB tadi. Ada tiga tim yang sudah memastikan lolos ke Jerman tahun depan. Siapa saja?

Ada tujuh partai yang digelar, dengan yang pertama dimulai, Sabtu (18/11/2023) antara Armenia vs Wales yang tuntas dengan skor 1-1. Hasil ini menghambat langkah Wales menuju putaran final.

Sebab Wales masih tertahan di posisi ketiga klasemen Grup D dengan 11 poin, selisih dua angka dari Kroasia di posisi kedua. Sementara itu, Kroasia beberapa jam setelahnya menang 2-0 di kandang Latvia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT

Gol-gol diciptakan Lovro Majer dan Andrej Kramaric. Alhasil, Kroasia bisa lolos menemani Turki andaikan mengalahkan Armenia di laga terakhir atau pesaing terdekatnya, Wales, gagal menang.

Swiss dari Grup I memastikan kelolosan ke Euro 2024 meski cuma bermain imbang 1-1 kontra Kosovo. Sebab ini terbantu dengan kekalahan Israel dari Rumania dengan skor 1-2.

Rumania dan Swiss malah lolos bersamaan setelah perolehan poin tak lagi terkejar di sisa satu laga. Rumania di posisi puncak dengan 19 poin disusul Swiss dengan 17 poin, sementara Israel di posisi ketiga dengan 12 poin.

Rumani dan Swiss akan berebut posisi juara grup saat saling berjibaku di partai terakhir Grup I tiga hari mendatang.

Yang juga memastikan tempat di putaran final tahun depan adalah Belanda. De Oranje menang 1-0 atas Republik Irlandia, Minggu (19/11/2023) dini hari WIB berkat gol Wout Weghorst di menit ke-11.

Belanda dengan 15 poin berada di posisi kedua Klasemen Grup B, selisih enam angka dari Prancis di urutan pertama dan tiga angka dari Yunani di posisi ketiga.

Meski sama-sama menyisakan satu laga, Belanda unggul head-to-head atas Yunani dengan agregat total

Read more on sport.detik.com