Presiden FIFA Terkesima dengan Atmosfer Indonesia Vs Ekuador
Presiden FIFA, Gianni Infantino, dibuat terkesan dengan atmosfer Indonesia vs Ekuador di Piala Dunia U-17 2023. Laga dan atmosfernya disebut luar biasa.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Presiden FIFA, Gianni Infantino, dibuat terkesan dengan atmosfer Indonesia vs Ekuador di Piala Dunia U-17 2023. Laga dan atmosfernya disebut luar biasa.
Inggris meraih kemenangan pertama di Piala Dunia U-17 2023 usai menghajar Kaledonia Baru sepuluh gol tanpa balas dalam laga penyisihan Grup C.
Head of Medical PSSI Syarif Alwi memastikan semua pemain Timnas Indonesia U-17 dalam kondisi fit. Semua siap untuk tampil melawan Panama.
Kiper Timnas Indonesia U-17 Ikram Al Giffari menolak anggapan dirinya menjadi bintang saat melawan Ekuador. Ia banyak melakukan penyelamatan penting.
Pemain-pemain Timnas Indonesia U-17 bertumbangan dalam laga kontra Ekuador. Kapten Garuda Asia Iqbal Gwijangge menyebut intensitas tinggi sebagai sebabnya.
Suporter Timnas Indonesia U-17 memberi teladan di stadion Gelora Bung Tomo, Surabaya. Usai mendukung Garuda Muda, mereka membersihkan sampah dari tribune.
Pekan depan, Timnas Indonesia dijadwalkan main di hari yang sama; Timnas U-17 di Piala Dunia U-17, Timnas Senior di Kualifikasi Piala Dunia.
Timnas Ekuador seri dengan Timnas Indonesia pada laga Grup A Piala Dunia U-17 2023. Dua pemain Garuda Muda mencuri perhatian El Tri, Diego Martinez.