Saat PSSI Tak Lagi Utamakan Pelatih Belanda untuk Timnas Indonesia
PSSI menegaskan pelatih baru Timnas Indonesia nantinya tak harus dari negara tertentu. Sikap induk sepak bola nasional tersebut telah berubah dibandingkan saat menunjuk Patrick Kluivert menggantikan Shin Tae-yong pada awal tahun ini.


