Kisah Madrid yang Tak Ragu Melepas Pemain Bintang
Real Madrid tak pernah ragu melepas pemain bintang meski tengah berada di performa puncak sekalipun. Keuntungan ekonomi yang didapat justru membuat mereka bisa membangun skuad dengan menghadirkan pemain bintang lain yang tak kalah kualitasnya.


