Qatar Banyak Diuntungkan, Pelatih Oman: Ajaib Kalau Kami Lolos
Pelatih Timnas Oman Carlos Queiroz masih heran dengan keputusan AFC memberi jatah tuan rumah ronde empat Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia pada Qatar dan Arab Saudi. Seperti menguntungkan keduanya.


