Liverpool Lagi Kalahan, Slot 'Salahkan' Jadwal dan Transfer Jor-joran
Manajer Liverpool Arne Slot mengatakan rentetan kekalahan timnya berkaitan dengan banyaknya perubahan di dalam skuad selama musim panas lalu. Ia juga menyoroti jadwal tandang yang banyak dilakoni The Reds belakangan ini.


