Pelatih Malaysia U-23: Lawan Filipina Sama Sulitnya dengan Indonesia
Pelatih Malaysia, Nafuzi Zain, menilai laga pembuka Piala AFF U-23 2025 melawan Filipina tak kalah berat dengan lawan Indonesia. Meski, ia mengakui duel kontra Indonesia paling dinanti.


