Joan Laporta Dani Olmo Ilkay Guendogan Barcelona Joan Laporta Dani Olmo Ilkay Guendogan

Presiden Barcelona: Kepergian Guendogan Bukan soal Finansial

sport.detik.com

Presiden Barcelona Joan Laporta bicara soal kepergian Ilkay Guendogan. Laporta menyebut kepindahan Guendogan ke Manchester City murni keputusan olahraga.

Guendogan cuma bertahan satu musim di Barcelona usai gabung secara cuma-cuma pada musim panas tahun lalu. Gelandang asal Jerman itu kembali ke City pada musim panas ini.

Guendogan merupakan salah satu pemain dengan gaji tinggi di Barcelona. Laporan yang sempat beredar menyebut bahwa mempertahankan Guendogan akan membuat Barcelona tidak bisa mendaftarkan Dani Olmo.

Laporta lantas meluruskan hal tersebut. Ia menyebut bahwa Guendogan memang ingin pergi karena proyek Barcelona tidak cocok dengan target pribadinya. "(Guendogan) adalah pemain hebat dan pribadi yang istimewa.

Related News
Barcelona tancap gas di LaLiga, sempurna di enam pekan pertama. Presiden LaLiga Javier Tebas menyenggol Barca lewat candaan sarkastis.
Nico Williams batal ke Barcelona meski rumor transfernya sudah begitu kencang. Agen winger Athletic Bilbao itu bercerita alasannya.
Kembalinya Dani Olmo ke Barcelona sempat diwarnai persoalan registrasi pemain. Tapi ia sudah langsung lupa dan kini cuma ingat manis-manisnya.
Presiden Barcelona Joan Laporta mengungkap bahwa Robert Lewandowski sempat menawarkan perubahan pada kontraknya demi membantu klub. Namun, Laporta menolaknya.
Barcelona diragukan bisa bersaing di musim ini. Pemain baru Barca Dani Olmo sepenuhnya percaya bahwa timnya kompetitif di liga maupun Liga Champions.
Ilkay Guendogan mesti meninggalkan Barcelona hanya setelah semusim bergabung. Guendogan menepis anggapan kepergiannya berhubungan dengan pelatih Hansi Flick.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.