Curtis Jones Cody Gakpo Liga Inggris Liverpool Arsenal klasemen liga inggris Curtis Jones Cody Gakpo Liga Inggris Liverpool

Liverpool Nyaman di Puncak Klasemen, Arsenal Nyaris Keluar Empat Besar

sport.detik.com

Liverpool semakin mantap di puncak klasemen Liga Inggris usai mengalahkan Newcastle United. Arsenal malah nyaris keluar dari empat besar.

Liverpool vs Newcastle berlangsung di Anfield, Selasa (2/1/2024) dini hari WIB. Si Merah menang 4-2 lewat brace Mohamed salah serta masing-masing gol dari Curtis Jones dan Cody Gakpo.

Hasil ini membuat Liverpool makin mantap di puncak klasemen Liga Inggris dengan 45 poin. Pasukan Juergen Klopp unggul tiga angka dari Aston Villa yang ada di urutan kedua.

Manchester City ada di urutan ketiga dengan 40 poin, namun baru main 19 kali atau punya satu laga lebih sedikit dari Liverpool.

Related News
Liverpool kehilangan beberapa pemain andalan di awal tahun 2024 ini. Namun, hal itu tak jadi masalah buat The Reds, terbukti dengan kemenangan atas Arsenal.
Liverpool melangkah ke putaran empat Piala FA musim ini usai menyingkirkan Arsenal dengan skor 2-0 di putaran ketiga. The Reds berhasil mencuri kemenangan di pengujung laga.
Belum ada gol di babak pertama dalam duel Piala FA musim ini antara Arsenal vs Liverpool. The Gunners tampil lebih dominan, namun tak satu pun membuahkan hasil.
Arsenal kabarnya berminat mendatangkan Curtis Jones di bursa transfer. Namun, Liverpool enggan melepas pemain didikan akademinya tersebut.
Dominik Szoboszlai dipastikan absen dalam dua pertandingan Liverpool. Gelandang Hungaria itu mengalami cedera dan tak bermain melawan Arsenal di Piala FA.
Mohamed Salah sempat gagal bikin gol dari tendangan penalti saat Liverpool menghadapi Newcastle United. Si Raja Mesir membalas dengan menorehkan brace!

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.