Qatar Indonesia Turkmenistan timnas indonesia u-23 piala asia u-23 kualifikasi Qatar Indonesia Turkmenistan

Klasemen Akhir Grup K Kualifikasi Piala Asia-23: Indonesia di Puncak

sport.detik.com

Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 sudah menuntaskan seluruh pertandingan. Timnas Indonesia U-23 kukuh di puncak dan kunci tiket ke Piala Asia U-23!

Indonesia vs Turkmenistan tuntas digelar di Stadion Manahan, Solo pada Selasa (12/9) malam WIB. Inilah laga terakhir di Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23.

Timnas Indonesia U-23 menang dengan skor 2-0. Ivar Jenner mencetak gol di menit ke-41 lewat tembakan keras dari luar kotak penalti.

Pratama Arhan mencetak gol kedua lewat sundulan di menit akhir. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Hasil dari laga itu membuat Timnas Indonesia U-23 finis di peringkat pertama Grup K Kualifikasi Piala Asia U-23 dengan enam poin dari dua laga, alias sapu bersih dua laga dengan kemenangan.

Related News
Indonesia belum menambah perolehan medali di ajang Asian Games 2023, mengakibatkan posisi di klasemen melorot satu peringkat usai disalip Malaysia.
Timnas Indonesia U-24 berada di puncak klasemen Grup F cabang sepakbola Asian Games 2023. Torehan ini didapat usai Tim Garuda mengalahkan Kirgistan 2-0.
Ketum PSSI Erick Thohir mengaku pusing Piala Asia U-23 2024 digelar di luar agenda FIFA. Timnas Indonesia U-23 berpotensi kesulitan memanggil pemain terbaiknya.
Indonesia tergabung ke dalam Grup A Piala Dunia U-17 2023. Berikut ini lawan-lawan satu grup Merah-Putih.
Indonesia sudah mendapat lawan di fase grup Piala Dunia U-17 2023. Dari tiga tim, cuma Maroko yang pernah jumpa Tim Merah-Putih.
Timnas Indonesia berpotensi bertemu tim kuat di fase grup Piala Dunia U-17 2023. Garuda Muda diminta tak minder duluan.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.