Dukung Garuda Muda bersama #BNIGlobalReachIndonesian Pride! Pesan Tiketnya sekarang! Timnas Indonesia U-17 akan melawan Maroko pada laga terakhir fase grup Piala Dunia U-17 2023.
Garuda Muda tak mau kecolongan gol dari transisi negatif lagi. Dari dua laga yang sudah dilakoni, Timnas U-17 sudah kebobolan dua gol.
Tim asuhan Bima Sakti kebobolan masing-masing satu gol saat jumpa Ekuador dan Panama. ADVERTISEMENT SCROLL TO CONTINUE WITH CONTENT Dua gol yang diciptakan lawan itu terjadi dalam situasi transisi negatif.
Dalam sepakbola transisi negatif adalah momen saat sebuah tim kehilangan bola dan harus bertahan, singkatnya peralihan dari menyerang ke bertahan setelah tim kehilangan bola.
Related News