Gloria Emanuelle Widjaja Lisa Ayu Kusumawati China Indonesia Gloria Emanuelle Widjaja Lisa Ayu Kusumawati China Indonesia

BWF World Championship 2023: Dejan/Gloria Didepak Unggulan Teratas

sport.detik.com

Langkah Dejan Ferdinansyah/Gloria Emanuelle Widjaja terhenti di babak 16 besar BWF World Championship 2023. Dejan/Gloria tak mampu membendung unggulan teratas.

Dejan/Gloria menantang Zheng Siwei/Huang Yaqiong asal China pada pertandingan di Lapangan 2 Royal Arena, Kamis (24/8/2023) malam WIB.

Dejan/Gloria kalah dua gim langsung dengan skor 14-21, 9-21. Dejan/Gloria menjalani gim pertama yang sulit. Setelah mengimbangi Zheng/Huang dalam kedudukan 3-3, Dejan/Gloria tertinggal 4-10 sebelum merebut empat poin beruntun untuk menipiskan jarak.

ADVERTISEMENT SCROLL TO RESUME CONTENT Zheng/Huang kemudian meraih tiga poin beruntun untuk unggul 17-12 lalu menyudahi gim pertama tanpa hambatan berarti.

Related News
Korea Selatan membawa pulang tiga medali emas dari BWF World Championships 2023. Korea juara di nomor ganda campuran, tunggal putri, dan ganda putra.
Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti harus puas jadi runner-up BWF World Championships 2023. Apri/Fadia kesulitan mengatasi tekanan lawan.
Final BWF World Championship 2023 bakal digelar hari ini. Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti menjaga asa Indonesia untuk juara. Berikut jadwalnya.
BWF World Championship 2023 memasuki babak semifinal. Satu-satunya wakil Indonesia, Apriyani Rahayu/Siti Fadia Silva Ramadhanti taklukkan pasangan Korsel dua gim langsung, dan maju ke final!
Mohammad Ahsan/Hendra Setiawan juga kandas di perempatfinal BWF World Championships 2023. The Daddies dikalahkan Kang Min Hyuk/Seo Seung Jae 19-21, 17-21.
Gregoria Mariska Tunjung gagal ke semifinal BWF World Championships 2023. Tunggal Putri Indonesia itu ditekuk unggulan Jepang, Akane Yamaguchi, 16-21, 18-21.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.