Graham Arnold Maarten Paes Australia China Indonesia Bahrain county Graham timnas indonesia timnas australia kualifikasi piala dunia 2026 indonesia vs australia Graham Arnold Maarten Paes Australia China Indonesia Bahrain county Graham

Australia Ditahan Indonesia, Graham Arnold Dibuat Frustrasi Maarten Paes

sport.detik.com

Australia ditahan imbang Timnas Indonesia pada matchday kedua Ronde 3 Kualifikasi Piala Dunia 2026. Graham Arnold dibuat frustrasi oleh Maarten Paes.

Dijamu Indonesia di Stadion Utama Gelora Bung Karno (SUGBK), Jakarta, Selasa (10/10/2024), Australia menguasai jalannya laga.

Aziz Behich Cs memegang 67 persen penguasaan bola berbanding 33 persen, serta melepas 15 tembakan berbanding 5 usaha tim tuan rumah.

Meski Australia menguasai laga, Indonesia sanggup menahan gempuran sampai akhir laga. Hal itu tidak terlepas dari kegemilangan Maarten Paes di bawah mistar gawang Indonesia yang membuat Graham Arnold frustrasi. "Kami membuang peluang lagi.

Related News
FC Dallas mengalahkan Los Angeles FC (LAFC) 3-1, dalam lanjutan Major League Soccer. Kiper Indonesia, Maarten Paes, tampil sip di laga itu.
Graham Arnold mengungkap alasannya mundur dari kursi pelatih Timnas Australia. Pria 61 tahun itu mengaku kesulitan belakangan ini.
Graham Arnold resmi mundur dari kursi pelatih Timnas Australia. Pria 61 tahun itu mengaku sudah memikirkannya usai ditahan Timnas Indonesia beberapa waktu lalu.
Graham Arnold mundur dari kursi pelatih Timnas Australia. Pria 61 tahun itu menjadi yang kedua meletakkan jabatannya usai melawan Indonesia.
FC Dallas kalah 2-3 dari Real Salt Lake di lanjutan MLS. Bukan harinya untuk sang kiper, Maarten Paes.
FC Dallas bertamu ke kandang Real Salt Lake dalam lanjutan MLS. Maarten Paes dkk kalah dengan skor tipis 2-3.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.