Frank Tak Mesti Juara di Musim Pertama Latih Spurs, tapi...
Chairman Tottenham Hotspur Daniel Levy menegaskan penunjukan Thomas Frank sebagai manajer bertujuan membawa klub memenangi Premier League. Tak mesti di musim pertama, tapi harus secepat mungkin.


