Gol Sananta Dianulir, Indra Sjafri Usulkan Asian Games Pakai VAR
Pelatih Indra Sjafri kecewa dengan dianulirnya gol Ramadhan Sananta saat Indonesia ditekuk Uzbekistan 0-2 dalam laga 16 besar Asian Games 2023. Ia mengusulkan adanya Video Assistant Referee di edisi berikutnya.


