Persija Vs PSM Diundur ke 3 Juli
Laga perdana Liga 1 2023 Persija Jakarta vs PSM Makassar mengalami perubahan jadwal, usai diundur sehari menjadi Senin 3 Juli.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Laga perdana Liga 1 2023 Persija Jakarta vs PSM Makassar mengalami perubahan jadwal, usai diundur sehari menjadi Senin 3 Juli.
Laga Persija Jakarta Vs PSM Makassar akan hadir di pekan pertama Liga 1 2023/2024. Tapi masih ada tanda tanya seputar kondisi Ondrej Kudela dan Dony Tri Pamungkas, dua pemain pilar Macan Kemayoran.
Persija Jakarta mengungkap kondisi dua pilarnya menatap laga pertama Liga 1 2023/2024. Ondrej Kudela dan Dony Tri Pamungkas disebut tim dokter Macan Kemayoran sudah membaik.
Pusat Pengelolaan Komplek Gelora Bung Karno (PPK-GBK) membuka lampu hijau buat Persija Jakarta. Macan Kemayoran bisa menjamu PSM Makassar di SUGBK.
HUT Bhayangkara akan digelar di Stadion Utama Gelora Bung Karno, Jakarta, pada, Sabtu (1/7/2023). PPK-GBK menjamin rumput akan aman demi Persija Jakarta vs PSM Makassar bisa main.
Bali United memastikan menjadi wakil Indonesia di kualifikasi Liga Champions Asia 2023/2024. Siapakah lawan Serdadu Tridatu di playoff?
Bali United mengalahkan PSM Makassar lewat adu penalti dengan skor 5-4 dalam playoff Liga Champions Asia 2023-24, setelah bermain imbang 1-1 selama 120 menit.
Ada tiga pemain PSM Makassar yang belum bergabung dengan pemusatan latihan Timnas Indonesia untuk FIFA Matchday bulan ini. Juku Eja pun memberikan penjelasan.