Sejarah Medali RI di SEA Games: Prestasi Terbaik 30 Tahun, Pecah Rekor Non-Tuan Rumah
Kiprah Indonesia di SEA Games 2025 mencatatkan sejarah penting. Kontingen Merah Putih menorehkan prestasi terbaik dalam 30 tahun terakhir di ajang olahraga multievent Asia Tenggara, khususnya saat tampil bukan sebagai tuan rumah.


