Hojlund & Zirkzee Tumpul, Amorim Bakal Orbitkan Penyerang 17 Tahun?
Chido Obi-Martin tampil tajam bersama tim muda Manchester United. Ia bisa diorbitkan ke tim utama Manchester United jadi opsi saat Rasmus Hojlund dan Joshua Zirkzee tampil.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Chido Obi-Martin tampil tajam bersama tim muda Manchester United. Ia bisa diorbitkan ke tim utama Manchester United jadi opsi saat Rasmus Hojlund dan Joshua Zirkzee tampil.
Leicester City akan melawan Manchester United di Piala FA. Manajer The Foxes, Ruud van Nistelrooy, mengenal skuad Setan Merah luar dalam.
Ruben Amorim felt Marcus Rashford was unable to adapt to the way he wanted to play and train after taking the decision to let the homegrown Manchester United forward leave Old Trafford.
Antony tidak sakit hati dengan Setan Merah atau manajer Ruben Amorim. Sempat lama dicadangkan lalu dipinjamkan ke Real Betis, sang winger menikmati prosesnya.
Kobbie Mainoo diyakini bisa lebih tajam untuk Manchester United. Ruben Amorim yang mengungkapkan kepercayaan itu.
Liga Inggris libur dulu di akhir pekan ini, ada Piala FA. Ada 16 pertandingan di babak keempat, termasuk duel Manchester United vs Leicester City dan Aston Villa vs Tottenham.
Ruben Amorim tahu dirinya bisa dipecat jika Manchester United tak kunjung membaik. Maka dia bertekad membangkitkan Setan Merah secepatnya.
MU cuma mendatangkan pemain bertahan, Patrick Dorgu dan Ayden Heaven di jendela transfer musim dingin kemarin. Ruben Amorim mengaku berani ambil risiko tak merekrut pemain lagi meski ditinggal Marcus Rashford dan Antony.