Tak Ada Klausul Degradasi dalam Kontrak Baru Guardiola di City
Pep Guardiola dikabarkan tak memasukkan klausul mengenai degradasi dalam kesepakatan kontrak baru bersama Manchester City. Langkah tersebut dinilai merupakan sinyal percaya diri darinya bahwa The Citizens tak bersalah.


