Jadwal Liga Champions Nanti Malam, Laga Penentuan ke 16 Besar
Liga Champions akan memainkan laga terakhir di fase liga nanti malam. Berikut jadwal penentuan nasib banyak raksasa terkait status lolosnya ke 16 besar itu.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Liga Champions akan memainkan laga terakhir di fase liga nanti malam. Berikut jadwal penentuan nasib banyak raksasa terkait status lolosnya ke 16 besar itu.
Kabar tak sedap muncul jelang Napoli vs Chelsea di Liga Champions. Dua fans The Blues kabarnya ditikam di Naples.
Napoli vs Chelsea akan tersaji di laga terakhir fase pertama Liga Champions. Gelandang Il Partenopei, Scott McTominay, bicara soal kekuatan The Blues.
Tidak ada Cole Palmer saat Chelsea mengalahkan Pafos. Ini alasan mengapa Palmer melewatkan laga tersebut.
Liverpool baru saja menang di kandang Marseille. Hasil ini memperbaiki catatan buruk The Reds setiap melawat ke Prancis.
Kemenangan atas Marseille memperpanjang catatan tak terkalahkan Liverpool. Bisakah The Reds terus melaju?
Barcelona harus membayar mahal kemenangan di markas Slavia Praha. Gelandang andalan Los Cules Pedri cedera. Duh!
Dominik Szoboszlai cetak gol apik saat menghadapi Marseille. Ternyata gelandang Liverpool itu memang sering melakukannya saat latihan.