Jaksa FIGC Minta Juventus Dihukum Pengurangan 11 Poin di Serie A
Jaksa FIGC, Giuseppe Chine telah meminta Juventus dihukum pengurangan 11 poin di Serie A, seperti yang diungkapkan dalam sidang terbaru terkait kasus penggelembungan keuntungan modal dan manipulasi nilai transfer.


