Guardiola Tak Mau Man City Buru-buru Rayakan Juara Liga Inggris
Manchester City bisa menjadi juara Liga Inggris akhir pekan ini. Jika itu terjadi, Pep Guardiola tak mau buru-buru merayakannya.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Manchester City bisa menjadi juara Liga Inggris akhir pekan ini. Jika itu terjadi, Pep Guardiola tak mau buru-buru merayakannya.
Manchester City di ambang mengunci gelar juara Premier League Inggris. Hal tersebut dicapai dengan mengalahkan Chelsea, bahkan bisa juga didapat tanpa bertanding.
Arsenal sadar peluang mereka memenangi Liga Inggris musim ini bisa dibilang sudah setipis kertas. Meski demikian, tim asuhan Mikel Arteta masih belum menyerah dan akan terus memberi perlawanan hingga akhir.
Jadwal Liga Inggris akhir pekan ini mementaskan satu pertandingan sera. Manchester City akan menjamu Chelsea, berpeluang untuk mengunci gelar juara.
Manchester City di ambang juara Liga Inggris, setelah Arsenal kalah dari Brighton. Pekan depan, City bisa juara tanpa harus main andai Arsenal kalah lagi!
Arsenal kian sulit mengejar titel Premier League musim ini usai tumbang 0-3 dari Brighton & Hove Albion di kandang sendiri. Kapten The Gunners, Martin Odegaard menilai perburuan gelar sudah usai.
Manchester City menumbangkan Everton 3-0 dalam lanjutan Liga Inggris musim ini, sementara Arsenal tumbang 0-3 dari Brighton & Hove Albion. Dua hasil itu membuat tim asuhan Pep Guardiola hanya berjarak satu kemenangan dari gelar Premier League.
Sepak terjang Erling Haaland diganjar penghargaan. Haaland terpilih sebagai pemain terbaik Liga Inggris 2022/2023 versi jurnalis (Football Writer Association).