Final Euro 2024: Inggris Jangan Takut Spanyol
Inggris akan menghadapi Spanyol yang sedang on fire di final Euro 2024. Gareth Southgate ingin para pemain Inggris menghadapi Spanyol dengan penuh keberanian.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Inggris akan menghadapi Spanyol yang sedang on fire di final Euro 2024. Gareth Southgate ingin para pemain Inggris menghadapi Spanyol dengan penuh keberanian.
Declan Rice menyuarakan dukungannya untuk Gareth Southgate. Ia menyebut para pemain timnas Inggris ingin Southgate tetap jadi manajer sampai Piala Dunia 2026.
Memenangi Liga Champions dan Piala Eropa di tahun yang sama tidaklah mudah, namun sejumlah nama mampu melakukannya. Tahun ini, hal serupa akan kembali hadir, terlepas siapapun yang menjadi juara Euro 2024.
Pelatih Inggris, Gareth Southgate menegaskan seluruh pemain Inggris fit unuk menghadapi final Piala Eropa 2024. Hal ini menjadi modal apik untuk Southgate.
Final Euro 2024 antara Spanyol vs Inggris akan menghadirkan duel sesama rekan setim di level klub. Siapa yang akhirnya akan menjadi juara?
Timnas Inggris sudah 58 tahun puasa gelar di kancah internasional. Tim Tiga Singa berpotensi mengakhiri itu saat tampil di final Euro 2024 melawan Spanyol.
Bek Spanyol Marc Cucurella melontarkan pujian pada gelandang Inggris Cole Palmer jelang final Euro 2024. Keduanya merupakan rekan setim di Chelsea musim lalu.
Tidak seperti ajang-ajang besar lain, tak ada laga perebutan peringkat ketiga di Euro 2024. Mengapa tak ada perebutan peringkat ketiga di Piala Eropa?