Kane Rela Hadapi Potensi Musim Panas Tanpa Libur Panjang demi Trofi
Striker Inggris dan Bayern Munich Harry Kane bicara soal jadwal padat yang berpotensi dihadapi pemain pada musim panas nanti. Meski begitu, ia tak masalah jika harus main sesering mungkin demi mendapat trofi.


