Diincar Klub Besar, Emery Pilih Setia dengan Aston Villa
Unai Emery resmi memperpanjang kontraknya bersama Aston Villa hingga 2027. Pelatih asal Spanyol itu menegaskan komitmennya bersama The Villans yang berambisi kembali menjadi tim papan atas Inggris.


