Isco Kembali ke Timnas Spanyol
Pelatih Timnas Spanyol Luis de la Fuente mengumumkan 26 nama yang dipanggil untuk menghadapi Prancis di laga semifinal UEFA Nations League bulan depan. Ada gelandang Real Betis Isco dalam daftar tersebut.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Pelatih Timnas Spanyol Luis de la Fuente mengumumkan 26 nama yang dipanggil untuk menghadapi Prancis di laga semifinal UEFA Nations League bulan depan. Ada gelandang Real Betis Isco dalam daftar tersebut.
Lamine Yamal bersinar bersama Barcelona. Pemain 17 tahun itu diminta untuk terus berprestasi oleh eks bek Blaugrana, Jordi Alba.
Wajah Dean Huijsen yang tampak seperti 'mengantuk' memunculkan rumor liar bahwa bek Bournemouth dan Timnas Spanyol itu kerap menggunakan mariyuana alias ganja. Sang pemain meluruskan tudingan tersebut.
Lamine Yamal dan Pedri pastinya lelah sepanjang pekan ini. Setelah membela Timnas Spanyol, keduanya bakal bermain dua kali dalam waktu tiga hari. Duh!
Pedri menilai Lamine Yamal akan belajar banyak dari kegagalan mengeksekusi penalti saat melawan Belanda. Yamal jadi satu-satunya eksekutor Spanyol yang gagal bikin gol di adu penalti.
Spanyol lolos ke semifinal UEFA Nations League setelah menang adu penalti melawan Belanda. Pelatih Belanda Ronald Koeman menyebut, Spanyol lebih beruntung.
Spanyol memenangi laga sengit kontra Belanda untuk ke semifinal UEFA Nations League. La Furia Roja menang adu penalti 5-4 usai imbang agregat 5-5.
Dean Huijsen akhirnya melakoni debut untuk Timnas Spanyol... di negara asalnya Belanda. Sambutan dingin pun diberikan fans De Oranje kepada Huijsen.