Donnarumma Sudah Setuju, Man City Lanjut Negosiasi dengan PSG
Manchester City selangkah lebih dekat untuk mendapatkan Gianluigi Donnarumma. Kesepakatan personal sudah terjalin, kini lanjut negosiasi antarklub.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Manchester City selangkah lebih dekat untuk mendapatkan Gianluigi Donnarumma. Kesepakatan personal sudah terjalin, kini lanjut negosiasi antarklub.
Ousmane Dembele tampil sensasional dalam kesuksesan Paris Saint-Germain di 2024/2025. Pelatih PSG Luis Enrique yakin, Dembele masih bisa lebih mengilap lagi.
Paris Saint-Germain melanjutkan start positifnya di Liga Prancis 2025/2026. Gol Fabian Ruiz memenangkan Les Parisiens 1-0 atas Angers.
Manchester United berusaha mendatangkan kiper baru. Bukan Gianluigi Donnarumma, melainkan sosok ini.
PSG dikabarkan setop belanja di bursa transfer musim panas 2025 ini. Meski begitu, PSG masih buka pintu untuk jual-jualin pemainnya!
Gianluigi Donnarumma masih mencari klub baru. Manchester United disebut mempunyai satu syarat kalau mau mendatangkan kiper Paris Saint-Germain itu.
Manchester City telah melakukan pembicaraan langsung dengan Paris Saint-Germain untuk merekrut Gianluigi Donnarumma. Les Parisiens diyakini akan bersedia melepas kiper Italia tersebut dengan harga miring.
Paris Saint-Germain sudah siap melepas Gianluigi Donnarumma. Tapi, belum ada tawaran dari Manchester United atau Manchester City!