Petinggi FIFA Jadi Korban Hoaks Soal Erick Thohir Rangkap Jabatan
FIFA Football Relations & Development, Ornella Desiree Bellia, menegaskan kabar terkait komentar dirinya soal rangkap jabatan Erick Thohir adalah hoaks. Ia tak pernah membuat pernyataan soal Erick Thohir.


