Presiden Inter Puji Inzaghi: Orangnya Tenang, Nggak Banyak Minta
Keberhasilan Simone Inzaghi mengantar Inter Milan ke final Liga Champions untuk pertama kalinya dalam 13 tahun dipuji oleh Presiden Steven Zhang. Namun ucapan pengusaha asal China itu dinilai bernada sindiran ke pelatih sebelumnya, Antonio Conte.


