Menanti Kemenangan Pertama Shin Tae-yong Lawan Thailand
Sebagai pelatih, Shin Tae-yong tercatat belum pernah menang lawan Thailand di berbagai kelompok usia. Ujian berikutnya ia hadapi kala Timnas Indonesia U-23 Vs Thailand di semifinal Piala AFF U-23 2023.


