AFC Challenge League: Dewa United Masuk Grup E dan Jadi Tuan Rumah
Dewa United masuk Grup E AFC Challenge League (ACGL) 2025/26. Banten Warriors juga akan bertindak sebagai tuan rumah grup itu dalam format sentralisasi.
Players.bio is a large online platform sharing the best live coverage of your favourite sports: Football, Golf, Rugby, Cricket, F1, Boxing, NFL, NBA, plus the latest sports news, transfers & scores. Exclusive interviews, fresh photos and videos, breaking news. Stay tuned to know everything you wish about your favorite stars 24/7. Check our daily updates and make sure you don't miss anything about celebrities' lives.

Dewa United masuk Grup E AFC Challenge League (ACGL) 2025/26. Banten Warriors juga akan bertindak sebagai tuan rumah grup itu dalam format sentralisasi.
Ivar Jenner sudah memperkuat tim muda FC Utrecht pasca cedera sekitar tujuh pekan. PSSI memberi waktu masa pemulihan sebelum ia membela Timnas Indonesia lagi.
Pasangan ganda campuran Indonesia Jafar Hidayatullah/Felisha Alberta Nathaniel Pasaribu tak mau kalah lagi dari Chen Tang Jie/Toh Ee Wei dan bertekad meraih hasil maksimal di partai 16 besar Kejuaraan Dunia BWF 2025.
Grimsby Town sukses mendepak Manchester United dari Carabao Cup (EFL Cup) 2025 walaupun punya estimasi market value yang sangat berbeda jauh. Berikut gambaran market value Grimsby, yang bahkan cuma mengungguli segelintir klub Indonesia Super League 2026-26.
Ganda putri Indonesia Lanny Tria Mayasari/Siti Fadia Silva Ramadhanti siap capek menghadapi pasangan Malaysia Pearly Tan/Thinaah Muralitharan di babak 16 besar Kejuaraan Dunia BWF 2025.
Mauro Zijlstra dan Miliano Jonathans tidak bisa memperkuat Timnas Indonesia U-23 dalam waktu dekat. Keduanya pun disiapkan membela timnas senior bulan depan.
Ada 9 pertandingan yang melibatkan para pebulutangkis Indonesia di babak 16 besar Kejuaraan Dunia BWF 2025 pada hari Kamis (28/8/2025) ini. Berikut jadwalnya.
Rudolf Yanto Basna mengalami penurunan karier di sepakbola karena cedera parah. Namun, masa depannya bisa terselamatkan karena pendidikan formal.