Erick Thohir Qatar Indonesia Guinea timnas indonesia u-23 olimpiade paris 2024 Erick Thohir Qatar Indonesia Guinea

Indonesia Vs Guinea: Wanti-wanti Erick Thohir buat Garuda Muda

sport.detik.com

Timnas Indonesia U-23 akan hadapi Guinea dalam playoff Olimpiade Paris 2024. Ketum PSSI, Erick Thohir ingatkan Garuda Muda untuk langsung beradaptasi!

Timnas Indonesia U-23 kontra Timnas Guinea U-23 akan tanding dalam playoff Olimpiade Paris 2024. Laga tersebut bakal berlangsung di Paris pada Kamis (9/5) mendatang.

Pemenang dari laga tersebut akan mengisi slot di Grup A Olimpiade Paris 2024 cabang olahraga sepakbola. Tiga tim sudah menanti yakni Prancis, Amerika Serikat, dan Selandia Baru.

Timnas Indonesia U-23 sudah bertolak ke Paris pada Minggu (5/5) kemarin. Ketum PSSI Erick Thohir mengingatkan Garuda Muda untuk cepat beradaptasi! "Di Prancis itu cuacanya 11 derajat Celcius, jauh dari Qatar yang 28-30 derajat, mereka perlu cepat adaptasi," tegasnya kepada awak media di Taman Mini Indonesia Indah, Jakarta Timur, Minggu (5/5).

Related News
Timnas Indonesia U-20 bakal menjalani Pemusatan Latihan (TC) di homebase Como 1907. Rencananya agenda itu akan berlangsung pada 23-31 Mei 2024.
Timnas Belanda diagendakan datang ke Indonesia. Hal itu diungkap oleh Ketua Umum PSSI Erick Thohir.
Ketua Umum PSSI Erick Thohir melakukan pertemuan dengan Presiden Federasi Sepak Bola Thailand (FAT) Nualpham Lansam, yang biasa disapa Madam Pang.
Tiket Timnas Indonesia dalam lanjutan Kualifikasi Piala Dunia 2026. Netizen pencinta skuad Garuda mengeluh di media sosial.
Pelatih Timnas Indonesia berjanji Shin Tae-yong berjanji akan belajar Bahasa Indonesia. Rencana perpanjangan kontrak menjadi alasan terbesarnya.
Rasa haru dirasakan Ketua Umum PSSI Erick Thohir melihat besarnya antusiasme masyarakat mendukung timnas Indonesia U-23 dalam usaha menembus Olimpiade.

Latest News

Change privacy settings
This page might use cookies if your analytics vendor requires them.